Pelatihan Penentuan Harga Pokok Penjualan Bagi Wirausahawan Pemula

Authors

  • Heni Agustina Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia
  • Rizki Amalia Elfita Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia
  • Rachma Rizqina Mardhotillah Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia
  • Endah Budi Permana Putri Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia
  • Denis Fidita Karya Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33086/snpm.v2i1.1012

Keywords:

Harga Pokok Penjualan

Abstract

Harga jual merupakan jumlah nilai yang ditukar dengan manfaat oleh konsumen dimana konsumen nantinya akan memiliki dan menggunakan produk atau jasa yang nilainya ditetapkan oleh pembeli dan penjual untuk satu harga yang sama terhadap semua pembeli. Metode yang digunakan pada kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberi penyuluhan dan pemahaman terkait strategi pemasaran. Kegiatan pengabdian masyarakat Fakultas Ekonomi Bisnis dan Teknologi Digital Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya ini akan dilakukan pada Guru-Guru di Yayasan Pendidikan Islam SD Al-Islah Surabaya. Untuk menambah penghasilan mereka ingin menjual beberapa camilan yaitu yoghurt yang baik untuk Kesehatan pencernaan anak-anak maupun dewasa. Setelah dilakukan kegiatan pengmas ini peserta menunjukkan hasil kemampuan menentukan hpp untuk penjualan yoghurt.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, H., Elfita, R. A., & Kirana, O. P. (2022, January). Pelatihan Pengelolaan Laporan Keuangan Koperasi Al Islah. In SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2021 (Vol. 1, No. 1, pp. 803-807).

Agustina, H., & Utama, I. W. W. (2018). PELATIHAN PENGELOLAAN KEUANGAN BAGI HOME PRODUKSI DI KECAMATAN WONOKROMO SURABAYA. Community Development Journal, 2(1).

Elfita, R. A., Agustina, H., & Rodiah, Y. (2022, April). Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Sesuai Dengan PSAK Pada Yayasan Pendidikan Al-Islah Surabaya. In SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2021 (Vol. 1, No. 1, pp. 1128-1135).

Downloads

Published

2022-11-28

How to Cite

Agustina, H. ., Elfita, R. A. ., Mardhotillah, R. R. ., Putri, E. B. P. ., & Karya, D. F. . (2022). Pelatihan Penentuan Harga Pokok Penjualan Bagi Wirausahawan Pemula. PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, 2(1), 601–605. https://doi.org/10.33086/snpm.v2i1.1012

Most read articles by the same author(s)